Bimbingan Belajar Az Zahra Setiap Tahunnya Menggratiskan 5 Anak Yatim
Adanya Bimbingan Belajar (BIMBEL) semakin mempercepat dan mempermudah bagi anak-anak untuk bisa memaksimalkan waktunya dalam mencari ilmu. Ibu Heni selaku kepala BIMBEL Az Zahra yang memiliki 2 cabang dengan jumlah 120 siswa terdiri dari anak PAUD, TK, dan SD.
Dalam program Bimbingan Belajar tersebut diantaranya ada membaca, menulis, menghitung, bahasa inggris dan lainnya agar anak terbebas dari buta aksara dan mencapai yang di cita-citakan.
Ada yang menarik yaitu setiap tahunnya ada 5 anak yatim yang di fasilitasi les gratis selama 1thn dengan harapan semoga mendapatkan kedekatan dengan nabi, membantu ekonomi rendah dan dilancarkan Rizki, berikut disampaikan Ibu Heni Kepala BIMBEL Az Zahra