Segala Jenis Penyakit & Apapun Masalah Kita Sadari Ada Allah SWT yang Maha Penolong

Banyak umat manusia dipermukaan bumi ini mengalami masalah terus menerus tanpa henti, menderita penyakit bertahun tahun tanpa kesembuhan namun itu semua bisa menjadi pahala yang sangat besar dari Allah SWT setelah kita mengawali dengan tulus ikhlas kesabaran karena Allah SWT. Guru tercinta Buya Yahya pengasuh lembaga pengembangan dakwah Albahjah Cirebon Mengingatkan kita buah dari kesabaran saat sakit dan dilanda beragam Masalah.

Klik

× Ada yang dapat kami bantu?