40 Tahun Menjadi Penjual Nasgor, Ini Kuncinya
Kurang lebih 40 tahun jualan nasgor dijalani oleh Abah Ali asal Desa Bunder, Kec. Cidahu, ia berjualan di Jln. Siliwangi Kuningan, awal mula ia berjualan ikut teman kemudian berinisiatif untuk membuka usaha sendiri.
Diantara alasan memilih jualan nasgor karena di wilayahnya mayoritas berprofesi hal yang sama. Dalam semalam, ia berjualan menghabiskan 5kg nasi sampai 8kg nasi atau sekitar 40 porsi sampai 64 porsi. Adapun untuk kunci sukses usaha adalah bersyukur, sabar dan istiqomah