Dari Usaha Bengkel Dapat Mondokan Anak ke Al Bahjah

Membuka usaha lebih dari 10 tahun di bidang jasa bengkel cat mobil bagi Muflihudin Asal Pende, Kersana, Brebes memiliki kisahnya tersendiri.

Bermula membuka usaha di pinggiran jalan raya Jagapura selama 6 tahun dan semakin bertambahnya harga kontrak tempat yang tinggi akhirnya halaman rumah disulap menjadi tempat usaha.

Bagi Muflihudin atau lebih dikenal Abi Udin dalam menjalani usaha tidak muluk-muluk dan berharap anaknya bisa sekolah, belajar dan memondokan anaknya ke pondok pesantren Al Bahjah

Klik

× Ada yang dapat kami bantu?