Desa Babatan Hadirkan Bazar Ramadhan Guna Mengenalkan Produk Hasil Buah Tangan Masyarakat
Pemerintahan Desa Babatan Kadugede dalam rangka menyambut bulan ramadhan menggandeng Karang Taruna, PKK dan pengusa UMKM menggelar Bazar Ramadhan satu bulan penuh berlokasi di depan embung Desa Babatan.
Romi Andrian selaku Kepala Desa Babatan membenarkan hal tersebut dan menjadi ajang promosi produk-produk hasil buah tangan masyarakat Babatan itu sendiri.