Kedatangan Ulama & Jama’ah

Ahad pagi spesial di pondok pesantren Al Kautsar mengadakan serangkaian acara Maulid, Haul, Harlah Ponpes & Memperingati Hari Santri Nasional yang mana acara tersebut terbuka untuk umum dan sejak pagi jamaah berdatangan disambut oleh panitia penyelenggara.

Klik

× Ada yang dapat kami bantu?