Menu Takjil Produk Asli Dari Santri Al-Ihsaan Windujanten

Momen Bulan Ramadhan dimanfaatkan oleh Pondok Pesantren Al-Ihsaan Windujanten untuk menjual produk UMKM sebagi menu berbuka buah tangan dari santri perempuan pondok tersebut.

Maman Firman santri dari pondok Al-Ihsaan berasal dari Garawangi ditugaskan sebagai penjualnya yang berlokasi di depan Koramil Kadugede. Usaha yang diberi nama Kantin Hawa ini menjual produknya serba Rp. 7000 dengan menu makanan dan minuman

Klik

× Ada yang dapat kami bantu?