Perasaan dan pesan seorang santri dari Bangka, untuk semua temannya yang liburan dirumah
Muhammad fathan seorang santri Tahfidz Qur’an Albahjah Kuningan yang berasal dari Bangka saat ini belum bisa pulang atau liburan dirumah. Hal ini membuat dirinya tetap bersyukur kepada Allah SWT juga berpesan kepada semua santri Albahjah yang sedang liburan terkhusus menyampaikan doa untuk kedua orang tua tercinta di Bangka.