Senang berlomba Dengan anak, perbanyak sholawat dihari Jum’at
Ribuan umat Rasulullah SAW seluruh penjuru dunia sudah sangat menikmati kedekatan serta kesejukan dihati saat terisi dengan dzikir dan sholawat. Terlebih disaat seluruh keluarga juga terikat dengan Baginda Nabi Muhammad SAW. Maka cara paling indah dan sangat menyenangkan adalah disaat lomba memperbanyak Sholawat dihari Jum’at bersama anak, berikut kutipan ibu Susilawati Kuningan Jawa Barat.