Wirdul Faatih Dikenalkan Pada Anak SD Kelas 6
Membiasakan diri dan melatih diri untuk terbiasa membaca dzikir sejak usia dini adalah program investasi yang akan kekal abadi diakhirat nanti. Wirdul Faatih merupakan wirid rutin yang dibaca guru tercinta Buya Yahya setiap mengawali majelisnya, kini WIRDUL FAATIH tersebut sudah mulai dikenalkan pada anak kelas 6 SD, berikut kutipan Yuda yang mengenal wirdul faatih