Majelis Sholawat RadioQu Kuningan Malam ini Di Karangmangu, Niatkan Hadir!
Manfaat yang didapat setiap pendengar Radioqu Kuningan baik yang baru maupun yang sudah istiqomah adalah bisa menjadi bagian Keberkahan dari Kediaman rumah kita. Salah satunya Kediaman Bapak Supriyadin dari Desa Karangmangu Kecamatan Kramatmulya Kabupaten Kuningan yang sudah lama terdaftar dalam program Majelis Sholawat Radioqu Kuningan untuk malam Jum’at ini. Berikut ajakan dan undangan tuan rumah MSR Malam ini.